Widget HTML #1

Mendapatkan Backlink dari Social Monkee

Social Monkee merupakan situs yang menyediakan layanan untuk mengirimkan link artikel blog kita ke berbagai sosial bookmark. Dengan menggunakan layanan dari social monkee ini, anda dapat membangun backlink ke halaman artikel anda dengan mudah, cukup dengan submit ke social monkee maka puluhan backlink bahkan ratusan akan didapat oleh blog anda.

Membangun backlink untuk sebuah blog merupakan hal yang penting, karena hal tersebut menjadi salah satu faktor penentu blog anda bisa memiliki peringkat (rank) yang bagus di mesin pencari. Nah, karena hal itulah saya buat artikel mengenai "backlink dari social monkee." Pada layanan social monkee ini, terdapat tiga jenis kategori akun yaitu akun silver, premium, dan ambassador.

Setiap jenis akun tersebut memiliki layanan fasilitas yang berbeda-beda. Untuk akun silver, anda hanya bisa mengirimkan 1 link artikel per hari dan akan dikirmkan ke 25 situs sosial bookmark. Sedangkan untuk akun premium dan ambassador, anda bisa mengirimkan 3 link artikel perhari dan akan dikirimkan ke 100 sosial bookmark. Baik, saya anggap anda sudah memiliki akun sosial monkee, sekarang saya akan jelaskan mengenai cara mendapatkan backlink di social monkee, dengan cara mensubmit (mengirimkan) artikel kita di social monkee.

Berikut langkah-langkah nya :
1. Masuk terlebih dahulu ke akun sosial monkee anda
2. Setelah itu klik menu Submit URL
social monkee

3. Setelah itu isikan di form yang telah disediakan, mulai dari URL, Title, Description, Tags, dan Category.
form sm

4. Setelah semuanya diisi, jangan lupa klik submit yang ada dibagian bawah form.

Tinggal tunggu saja, backlink yang datang ke blog kita. Kita juga bisa melihat hasil nya pada menu report.
hasil submit

Hanya saja data yang dapat saya lihat hanya setengah nya, karena akun yang saya miliki hanya akun silver. Bagi anda yang penasaran ingin mencoba layanan social monkee ini, anda bisa mendaftar pada gambar dibawah ini :
daftar social monkee